By Siti Amini at 10.46 , have 0 komentar
Ads by google:
Ads by google:

Cara Menghilangkan Bau keputihan secara tradisional-Keputihan merupakan masalah yang selalu menghantui bagi kaum hawa karena disebabkan miss.V sobat terasa gatal-gatal,mengeluarkan cairan putih kekuningan atau putih keabuan disertai bau yang tak sedap,itu tandanya sobat mengalami Fluor albus atau lebih dikenal dengan keputihan,keputihan itu muncul karena pola hidup yang tidak sehat,perubahan aktifitas serta setress.

Cara menghilangkan keputian secra alami dan cepat

Masalah keputihan itu sendiri terdiri dari dua bagian yaitu keputihan normal (fisiologis)  dan keputihan (patologis) tidak normal.

Keputihan Normal (fisiologis)
Keputihan yang dipengaruhi keadaan hormonal sehingga banyak sedikitnya cairan vagina sangat tergantung pada siklus bulanan dan strees yang juga dapat mempengaruhi siklus bulanan itu sendiri. keputihan jenis ini sering dialami oleh wanita yang sudah mendapatkan menstruasi (sebelum atau sesudah menstruasi), pada saat rangsangan, dan pada saat wanita memasuki masa subur.

Tanda-tanda keputihan normal:

  • Adanya cairan skresi yang berwarna bening
  • Tidak gatal
  • Cairan encer
  • Tidak lengket
  • Cairan yang dikeluarkan sedikit


JIka sobat menemui tanda-tanda diatas tidak perlu khawatir sebab itu wajar terajadi setiap bulan,jika merasa kurang nyaman segeralah basuh miss V menggunakan air bersih dengan arah yang benar dari arah depan (vagina) kebelakang (anus).

Keputihan tidak normal (patologis)
Keputihan tidak normal perlu sobat waspadai sebab jika sobat mengalami keputihan jenis ini takutnya adalah sinyal penyakit organ kewanitaan atau daerah rahim ,jika terjadi pada ibu hamil resikonya adalah gangguan kesehatan pada bayi.

Tanda-tanda keputihan tidak narmal (patologis)

  • Cairan berwarna kuning, putih susu, keabu-abuan
  • Rasaya gatal
  • Baunya menyengat/tidak sedap
  • Cairan kental dan terasa lengket
  • Cairan yang dikeluarkan banyak dan meninggalkan berkas dicelana dalam

Jika sobat menemukan tanda-tanda seperti diatas sebaiknya sobat perlu waspada dan segeralah cari solusinya,tapi sobat tak usah khawatir karena kita bisa memanfaatkan  tumbuhan disekitar kita.  sebelum sobat tahu bagamana cara menghilangkan keputihan secara tradisional terlebih dulu harus tahu penyebab keputihan.

Penyebab keputihan


  • kurangnya menjaga kebersihan vagina
  • Tidak segera mengganti pembalut saat menstruasi (gantilah pembalut antara 4 s/d 5 jam)
  • Tidak mengganti panty liner
  • Pola hidup yang tidak sehat
  • Penyakit tertentu
  • Terlalu lelah
  • Salah dalam membasuh vagina,sebaiknya dari arah vagina ke anus
  • Terlalu sering menggaruk-garuk vagina.sering begonta ganti pasangan
  • Adanya ketidak seimbangan hormon.

Setelah sobat mengetahui penyebab keputihan,inilah cara menghilangkan bau keputihan secara tradisional diantaranya:

cara menghilangkan bau kebutihan secara tradisional

Cara menghilangkan bau keputihan pada Wanita


Akar mawar
Bunga mawar mempunyai aroma yang khas dan berguna untuk merawat wajah,sedangkan akarnya berfungsi untuk menghilangkan bau dan rasa gatal,caranya ambillah akar mawar secukupnya cuci bersih,rebus dengan tiga gelas air sampai mendidih,sisakan kira-kira satu gelas setelah dingin diminum secara teratur.

Bawang putih
Bawang putih merupakan bumbu dapur yang banyak manfaatnya,dan mengandung anti biotik untuk mengatasi infeksi pada vagina yang bersifat anti jamur untuk mengusir bakteri jahat.caranya ambil 1-2 siung bawang putih bisa langsung dimakan mentah,dibuat salad,atau menambahkan irisan bawang putih pada hidangan makan siang sobat.

Daun kemangi
Kandungan  atsiri pada daun kemangi mampu mengharumkan vagina,dan kandungan euganol mampu membunuh kuman dan jamur penyebab bau tak sedap di vagina,caranya ambil segenggam daun kemangi langsung bisa dimakan,atau tumbuk daun kemangi sampai halus lalu saring,kemudian minum air daun kemangi setiap hari,setelah ada perubahan bisa diminum dua minggu sekali.

Daun kemangi jga bisa di gunakan untuk menghilangkan bau badan..
Baca selengkapnya di Cara Menghilangkan Bau Badan Dengan Mudah dan Cepat


Daun pandan
Sobat bisa menggunakan daun pandan sebagai obat untuk menghilangkan bau keputihan caranya ambil sepuluh lembar daun pandan cuci bersih kemudian haluskan,saring daun pandan yang sudah halus ambil sarinya,lalu diminum dengan mencampurkan sedikit garam dan satu sendok teh madu murni agar lebih nikmat,sebaiknya diminum sebelum tidur selama dua minggu.

Daun sirih
Kandungan antiseptic pada daun sirih mampu membunuh kuman penyebab bau keputihan tak sedap,caranya ambil 5-10 lembar daun sirih cuci bersih,rebus dengan 350 cc  air  bersih sampai mendidih biarkan hingga tinggal separuhnya,setelah dingin bisa langsung diminum. Bisa juga digunakan untuk membasuh vagina agar tambah keset dan wangi, lakukan seminggu tiga kali.

Pacar air
Selain sebagai tanaman penghias ,pacar airjjuga bisa digunakan untuk mengatasi keputihan caranya ambil 30-60 gram daun pacar air,cuci bersih lalu rebus sampai mendidih,dinginkan.Setelah dingin gunakan air rebusan daun pacar air untuk membasuh daerah kewanitaan,lakukan berulang kali sampai mendapat hasil yang memuaskan.

Oke,itu adalah beberapa tips Cara menghilangkan bau keputihan secara tradisional semoga bermanfaat dan bau keputihan tidak menghantui sobat dan sobat lebih percaya diri.

Cara Menghilangkan Bau Mulut Secara Efektif Dan Efisien

Cara Mengatasi Wajah Kusam Secara Cepat dan Tepat
Iklan Oleh Google :
Bermanfaat kan? Yuk Share ke :
Facebook Tweet

0 komentar:

Posting Komentar